Header Ads

test

Arti Toleransi yang sesungguhnya


    Salah satu pilar kebanggaan bangsa Indonesia adalah Bhineka Tunggal Ika. Dan salah satu instrumen penting dalam mewujudkan maksud dan tujuan Bhineka Tunggal Ika adalah Toleransi antar beragam Suku, Agama, Ras dan Antar Golongan (SARA) dalam kehidupan berbangsa dan bernegara.

    Namun kini, Pilar Bhineka Tunggal Ika milik bangsa Indonesia tersebut dikoreksi dan digugat, bahkan dihujat habis dengan tuduhan Intoleransi Agama, oleh sejumlah negara Barat dan kroninya dalam Sidang Universal Periodic Review (UPR) Dewan HAM Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) di Jeneva pada tanggal 23 s/d 26 Mei 2012 yang lalu. Mereka mencecar Indonesia mulai dari persoalan Ahmadiyah dan pembangunan Gereja hingga soal Papua, bahkan termasuk soal Irshad Manji dan Lady Gaga. Intinya, mereka menuduh bahwa

Muslim Indonesia tidak toleran terhadap umat agama lain

   Sebelumnya anda harus tahu apasih arti toleransi itu, Toleransi merupakan sikap dan perbuatan yang melarang adanya diskriminasi terhadap kelompok-kelompok yang berbeda atau tidak dapat diterima oleh mayoritas dalam suatu masyarakat.

Toleransi mampu mewujudkan demokrasi dan menyelamatkan bangsa dari keterpurukan dan kemiskinan.

Namun, kini mulai terjadi kemunduran atas rasa dan semangat kebersamaan yang sudah dibangun. Intoleransi menebal yang ditandai dengan meningkatnya rasa benci dan saling curiga di antara sesama anak bangsa.

Di Aceh kemajemukan umat beragama berjalan lancar. Aceh menjadi contoh untuk kerukunan umat beragama, meskipun Aceh diterapkan syariat islam, tapi masyarakat di sini mash menghargai perbedaan antar agama

     Persoalan mayoritasminoritas selalu mengemuka saat memb in can gkan toleransi. Namun, hal ini dapat diatasi jika prinsip kesetaraan dikedepankan. Kesetaraan akan terwujud jika dilandasi semangat keterbukaan yang akan membuka wawasan dan hati serta men gh ilan gkan kebencian dan kecurigaan terhadap pihak lain. Kesetaraan juga akan tercapai jika tiap pihak mengakui perbedaan dengan yang lain.


Dikutip dari :
Buletin Dakwan Al-Jabhah - Benteng Sunni Asy'ari Syafi'i
Buletin Saree School Perkumpulan HAKKA Aceh

#potensiutama
#upu
#pucc

2 comments: